Bersama BNN, Kodim Purbalingga Gelar Operasi Deteksi Dini Dan Tes Urine


PURBALINGGA - Guna memberantas penyalahgunaan Narkoba pasca Mudik Lebaran 1440 H, Kodim 0702/Purbalingga bersama BNN Kab. Purbalingga laksanakan Operasi deteksi dini Pencegahan , Penyalahgunaan dan Peredaran Narkoba di kalangan Supir Bus yang dilaksanakan di Terminal Bobotsari Kab purbalingga.(14/6)

Operasi deteksi dini Pencegahan , Penyalahgunaan dan Peredaran Narkoba di kalangan Supir Bus kali ini dilakukan oleh BNN Kab Purbalingga bersama Kodim 0702/pbg secara mendadak dengan mendatangi terminal – terminal untuk melaksanakan pemeriksaan urin kepada supir bus

“Pemeriksaan Narkoba bagi anggota dilakukan untuk menindaklanjuti instruksi pimpinan yang menyatakan perang dan berkomitmen memberantas narkoba,” Jelas Peltu Sungatman 


Sementara itu Kepala BNN Kab Purbalingga Sudirman,S.Ag, MSi sangat mengapresiasi kegiatan Operasi deteksi dini Pencegahan , Penyalahgunaan dan Peredaran Narkoba di kalangan Supir Bus

. “Puluhan sopir bus yang melakukan pemeriksaan urin dan alhamdulillah tidak satupun yang terindikasi melakukan penyalahgunaan narkoba,”ujar Kepala BNN Kabupaten Purbalingga.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Dandim 0702/Purbalingga Hadiri Pembukaan latihan cabang olah raga Judo Komite olah raga Militer Kodam IV/Diponegoro

Babinsa Berikan Materi LDK Di Smp N 1 Kejobong

Hadapi Pesta Siaga Di wilayahnya Babinsa Koramil 08/Bobotsari Gencar Berikan Pelatiahan